November 10, 2015

Niat Yang Baik Di Tulis 1 Kebaikan

Hadist Qudsi :


Allah berfirman: Jika hamba-Ku bermaksud  dengan satu kebaikan dan tidak dikerjakannya, maka Aku tetapkan baginya satu kebaikan. Dan jika dikerjakannya maka Aku tulis (tetapkan) dengan sepuluh kebaikan hingga 700 kali. Dan jika bermaksud untuk melakukan keburukan dan tidak dikerjakannya maka tidak Aku menetapkan baginya satu keburukan. Maka jika dia mengerjakan keburukan itu maka Aku tetapkan baginya dengan satu keburukan. [HR. Bukhari - Muslim].


 
close